Cara Mengetahui Koordinat suatu tempat

Koordinat biasanya digunakan untuk menentuakan letak dimana suatu tempat berada. Koordinat tersebut terdiri dari 2 macam
  1. Latitude 
  2. Longitude
Latitude sendiri yaitu garis lintang, sedangkan longitude yaitu garis bujur.
Berikut cara yang dapat digunakan untuk mencari latitude dan longitude suatu tempat.
  1. Masuk ke web MapCoordinat berikut
  2.  Ketikkan nama yang ingin dicari, misal nya "SMK N 2 Purworejo " Maka akan muncul latitude dan longitude nya seperti berikut :

 Selamat Mencoba...........

Comments

Popular Posts