Menghitung Jumlah Total Nominal Pada Listview

Jika Anda ingin menghitung total pembayaran dari subtotal pembelian yang dilakukan oleh pelanggan dengan menjumlahkan salah satu kolom dari Listview. Misalkan kolom yang akan dihitung totalnya berada di kolom ke-4 (kolom paling kiri berindex nol), maka syntax-nya sebagai berikut:

Dim total as integer
For i As Integer = 0 To Listview1.Items.Count - 1
total = total + listview1.Items(i).SubItems(3).Text
Next
'Tampilkan hasil dari Total Bayar
TxtTotal.text = total

Keterangan:
i adalah posisi baris pada listview
Listview1.Items.Count untuk menghitung jumlah baris data pada listview
Subitems (3) merujuk pada kolom ke-4 dari listview (index kolom = posisi kolom - 1)

Comments

  1. ane pernah mampir kesini
    hehehehe

    ReplyDelete
  2. Gan ada gk sourc codenya Kalau implementasinya di Android

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular Posts